Atau yang biasa disebut Anfisman.
Pertama saya bingung farmasi harus berhubungan juga dengan anatomi, yaa memang kita harus mengetahui jalannya sistem obat nantinya,
Untuk menghemat waktu langsung saja kita membahas tentang sejarahnya
Studi tentang fisiologi manusia setidaknya kembali ke tanggal 420 SM dan
juga pada zaman Hippocrates, bapak kedokteran. Pemikiran kritis Aristoteles dan
penekanannya pada hubungan antara struktur dan fungsi menandai perjalanan awal
fisiologi di Yunani Kuno, sementara Claudius Galenus (126-199 M), dikenal
sebagai Galen, adalah orang pertama yang menggunakan eksperimen untuk
menyelidiki fungsi tubuh. Galen adalah pendiri fisiologi eksperimental di dunia
medis pindah dari Galenism hanya dengan penampilan Andreas Vesalius dan William
Harvey.
Anatomi adalah ilmu yang mempelajari susunan atau bentuk tubuh manusia.
Fisiologi adalah ilmu yang mempelajari fungsi dari bentuk tubuh manusia dalam keadaan normal.
Kita akan belajar bagaimana sebenarnya tubuh yang selama ini bersama kita tersusun dari apa saja, otot, tulang, dll.
- Sistem kardiovaskuler memompa darah ke seluruh tubuh
- Sistem pencernaan pemrosesan makanan yang terjadi di dalam mulut, perut, dan usus
- Sistem endokrin komunikasi dalam tubuh dengan hormon
- Sistem kekebalan mempertahankan tubuh dari serangan benda yang menyebabkan penyakit
- Sistem limfatik struktur yang terlibat dalam transfer limfa antara jaringan dan aliran darah
- Sistemotot menggerakkan tubuh
- Sistem saraf mengumpulkan, mengirim, dan memproses informasi dalam otak dan saraf
- Sistem pernafasan organ yang digunakan bernafas, paru-paru
- Sistem rangka sokongan dan perlindungan struktural dengan tulang
• tulang dahi (os.frontale)
• tulang ubun-ubun (os.parientale)
• tulang kepala belakang (os.occipetale)
• tulang baji (os.sphenoidale)
• tulang pelipis (os.temporale)
• tulang tapis (os.ethmoidale)
- Bagian muka/wajah (os.splanchocranium)
• tulang rahang bawah (os.mandibula)
• tulang pipi (os.zygomaticum)
• tulang langit-langit (os.pallatum)
• tulang hidung (os.nasale)
• tulang mata (os.laximale)
• tulang lidah (os.hyoideum)
• tulang air mata (os.lacrimale)
• tulang rongga mata (os.orbitale)
- Ruas tulang belakang (os.vertebrae)
• ruas tulang leher (os.vertebrae cervicale)
• ruas tulang punggung (os.vertebrae thoracalis)
• ruas tulang pinggang (os.vertebrae lumbalis)
• ruas tulang kelangkang (os.vertebrae cacrum)
• ruas tulang ekor (os.vetebrae cocigeus)
- Tulang dada (os.sternum)
• Tulang hulu (os.manubrium sterni)
• Tulang badan (os.corpus sterni)
• Taju pedang (os.proccesus xyphoideus)
- Tulang rusuk (os.custae)
• pasang tulang rusuk sejati (os.costae vera)
• pasang tulang rusuk palsu (os.costae sporia)
• pasang tulang rusuk melayang (os.costae fluctuantes)
- Tulang gelang bahu
• tulang belikat (os.scavula)
• tulang selangka (os.clavicula)
- Tulang gelang panggul (os.pelvis revillis)
• tulang usus (os.ichium)
• tulang duduk (os.cosae)
• tulang kemaluan (os.pubis)
• tulang pinggul (os.pelvis)
3. Tulang anggota gerak
- Tulang lengan (os.ekstremitas anterior)
• tulang lengan atas (os.humerus)
• tulang hasta (os.ulna)
• tulang pengumpil (os.radius)
• tulang pergelangan tangan (os.carpal)
• tulang telapak tangan (os.meta carpal)
• tulang jari tangan (os.phalanges manus)
• ruas tulang jari tangan (os.digiti phalanges manus)
- Tulang tungkai (os. ekstremitas posterior)
• tulang paha (os.femur)
• tulang tempurung lutut (os.patella)
• tulang kering (os.tibia)
• tulang betis (os.fibula)
• tulang tumit (os.calcaneus)
• tulang pergelangan kaki (os.tarsal)
• tulang telapak kaki (os.meta tarsal)
• tulang jari kaki (os.phalanges pedis)
• ruas tulang jari kaki (os.digiti phalanges pedis)
0 komentar:
Posting Komentar